Kepada yang terhormat,
Para Ketua Badan Pekerja Majelis Wilayah
Gereja Masehi Injili di Minahasa
Di-
Tempat
Salam Kasih Dalam Tuhan Yesus Kristus
Workshop Konsep Penanganan Aset GMIM
Hari, Tanggal | : Jumat 22 Agustus 2014 |
Tempat Pelaksanaan | : Lantai III Kantor Sinode GMIM |
Jam | : 10.00 – Selesai |
*Setiap Peserta dimohon memberi kontribusi sebesar Rp. 75.000 per orang untuk biaya materi/pemateri dan konsumsi.